1/05/2016

Mengubah format DWG ke PDF dengan AUTOCAD

Menjadikan file DWG ( Drawing, Biasanya ada saat kita save project dari autocad )  ke PDF
    Banyak cara sebenarnya saat kita ingin mengubah format yaitu dengan software yang tersedia google.com , namun postingan kali ini tidak perlu menggunakan software lain, kita menggunakan fasilitas yang disediakan Autocad Caranya Seperti Dibawah ini . . .

    1. Buka Autocad 2013 atau versi yang lain
    2. Tekan  “ctrl + p”  ,  Maka akan muncul tampilan dibawah ini
    3. Memilih Gambar, pilih gambar yang kalian buat atau bagian mana saja yang ingin di print
    4. Plot area, lihat di bagian  “Plot Area”, display ubah menjadi windows untuk memilih gambar kalian
    5. Ceklis bagian “center the plot” ( Bagian ini hanya untuk mengatur posisi gambar di tengah )
    6. Pilih OK, lalu anda diminta untuk meletakan file PDF tersebut
Lihat di bagian “Name” pilih DWG to PDF
Itulah cara Bagaimana cara mengubah format DWG ke PDF dengan autocad
Mudah bukan ?, So Gak Usah Menggunakan Aplikasi Lainya Untuk Mengubah Formatnya.

ADA YANG MUDAH MENGAPA MENCARI YANG SULIT